buat soal matematika tentang persegi,dan layang layang Masing masing 5 pake caranya
Matematika
Rennaa1
Pertanyaan
buat soal matematika tentang persegi,dan layang layang
Masing masing 5 pake caranya
Masing masing 5 pake caranya
1 Jawaban
-
1. Jawaban bbhyn1
1. Hitunglah luas dan keliling persegi yang panjang sisinya 15 cm!
2. Diketahui sebuah layang layang memikiki panjang diagonalnya 8cm dan 12cm. Hitunglah luas layang layang tersebut!
3. Ayah memiliki 2 petak tanah berbentuk persegi dengan panjang sisinya 16m. Ayah akan menjual tanahnya, dengan harga Rp 11.500.000,00 per petaknya. Berapakah harga dua petak tanah yang akan ayah jual?
4. Diketahui luas layang layang adalah 160cm² dan panjang d1 nya adalah 16cm. Berapakah panjang d2?
5. Diketahui sebuah persegi dengan Luas 144cm², hitunglah sisinya
Penyelesaian
1.
L = s × s
= 15 × 15
= 225 cm²
K = 4 × sisi
= 4 × 15
= 60cm
2.
L = ½ × d1 × d2
= ½ × 8 × 12
= 4 × 12
= 48 cm²
3.
L = s × s
= 16 × 16
= 256 cm²
Luas dua petak tanah
= 256 × 2
= 312 cm²
Harga 2 petak tanah
= Rp 11.500.000,00 × 2
= Rp 23.000.000,000
4.
L = ½ × d1 × d2
160 = 1/2 × 16 × d2
160 per ½ / 16 = d2
160 per 8 = d2
d2 = 20 cm
5.
Sisi = akar kuadrat 144
= 12 cm
Kalau jawabanku membantu, jadikan jawaban terbaik dan Follow aku ya! Thanks ☺